Skip to main content

Category : Tag: Kur


Jelang Kurban, Dinas Mulai Cek Kesiapan Hewan

Menjelang pelaksanaan Idul Adha 1438 Hijriah yang tinggal beberapa hari lagi atau lebaran kurban. Pihak Dinas Perikanan, Kelautan dan Peternakan Kabupaten Tuban, melakukan pengecekan di beberapa titik rumah ternak di wilayah setempat, Selasa (29/8/2017).

Minggu Depan, Dinas Periksa Kesehatan Hewan Kurban

Menjelang Hari Raya Idul Adha 1438 Hijriyah, Dinas Perikanan, Kelautan dan Peternakan, merencanakan pada Minggu depan akan berkeliling melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap hewan jenis sapi atau kambing yang akan di kurbankan.

Awali Momen HUT RI ke 72, Kartar Pongpongan Bagikan Sembako

Momen Agustusan tahun ini, Tim Kami Peduli yang terdiri dari Karang Taruna (Kartar) Ponpongan bersama Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban mengawalinya dengan kegiatan membagikan bantuan kepada warga miskin.

Hindari Kendaraan Lain, Mobil Terperosok ke Sawah

 Sebuah kendaraan mobil Suzuki Carry terperosok ke areal persawahan di Jl. Merak urak-Tuban, Desa Gemulung, Kecamatan Merak Urak, Jumat (28/7/2017). Beruntung tidak ada korban jiwa.

Kartar Pongpongan Resmikan Posko Kami Peduli

 Karang Taruna (Kartar) Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban bersama Babinkamtibmas dan Babinsa desa setempat, siang ini meresmikan Posko Kami Peduli, Sabtu (15/7/2017).

14 SMP di Tuban Resmi Terapkan Kurikulum 2013

Sebanyak 14 Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Kabupaten Tuban menerapkan Kurikulum 2013 (K-13). Sekolah tersebut sebelumnya telah melalui bimbingan dan pengajuan oleh tim pengawas lapangan. <div dir="auto">&nbsp;</div>

Harga Kebutuhan Pokok Pasar Merakurak Stabil

Operasi pasar gabungan yang terdiri dari Polsek Merakurak, Koramil dan Satpol PP di Pasar Sambonggede, Jumat, 16 Juni 2017, tidak menemukan lonjakan harga siginifikan.