Skip to main content

Category : Tag: Kri


Puncak Kemarau Agustus, 46 Desa di Tuban Alami Krisis Air

Memasuki musim kemarau yang telah berlangsung selama dua bulan terakhir, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tuban telah memetakan sejumlah desa yang masuk dalam kategori Desa Darurat Air Bersih atau yang mengalami kekeringan.

Prodi HKI Jadi yang Pertama Gelar Sidang Skripsi Terbuka di IAINU Tuban

- Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (IAINU) Tuban menggelar sidang skripsi secara terbuka. Sidang skripsi terbuka yang baru kali pertama dilakukan ini dilakukan oleh Mu’amaroh, mahasiswa program studi (prodi) Hukum Keluarga Islam (HKI) di Fakultas Syariah.

9.600 Pegawai Pemkab Tuban Bakal Jalani Skrining Kesehatan

Pemkab Tuban bakal melakukan skrining kesehatan kepada seluruh aparatur pemerintahannya. Berdasarkan pendataan, sasarannya sebanyak 9.600 pegawai yang teradiri 1.600 aparatur di OPD Pemkab Tuban dan 8.000 pegawai Puskesmas dan Kecamatan.

Simak Ketentuan Iuran Sistem KRIS Pengganti Kelas 1,2,3 BPJS Kesehatan 2024

Melalui Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 59 Tahun 2024 tentang Jaminan Kesehatan yang di dalamnya mengatur peningkatan mutu standar pelayanan melalui Kelas Rawat Inap Standar (KRIS), Pemerintah Indonesia akan menetapkan aturan baru terkait kebijakan KRIS BPJS Kesehatan 2024.