Mendekati Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriyah, arus mudik di sepanjang jalur Pantura Tuban masih terpantau landai dan lancar. Hal itu dikarenakan para pemudik lebih memilih melintas di jalan tol Trans Jawa dibandingkan dengan Jalan Pantura.
Seorang pejalan kaki yang tidak diketahui identitasnya alias Mr.X tewas, setelah tertabrak kendaraan Mini Bus di Jalan Pantura Tuban-Bancar KM 4-5 Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.
Kecelakaan Maut Kembali Terjadi di Jalur Pantura Tuban, Kamis (14/2/2019) Tepatnya di Jalan Pantura Tuban - Bancar Km 34-35 Turut Dusun Mamer, Desa Margosuko, Bancar, Tuban, Jawa Timur Insiden ini Melibatkan Mobil Pick Up, Truk Tronton, dan Truk Tractor Head Akibatnya, Seorang Pengemudi Pick Up Meninggal Dunia di Lokasi Kejadian, Sementara Pengemudi Truk Tronton Mengalami Luka Berat Karena Terjepit Kecelakaan Berawal Saat Truk Tronton Nopol L-8758-AH Dari Barat ke Timur Diduga Sang Sopir (Yulianto-48) Kurang Konsentrasi Lantaran Mengantuk Akibatnya, Truk yang Dibawa Warga Jombang ini Masuk ke Lajur Kanan Nahasnya dari Arah Berlawanan Melaju kendaraan Truk Tractor Head L-9945-UF Truk yang Dikemudikan oleh Prasetyo (38) Warga Kediri itu Kemudian Terhantam Mobil Tronton Tetap Melaju, Kemudian Menghantam Pick Up Nopol S-9162-JE untuk Kedua Kalinya
Adanya kirab akbar puluhan Kimsin atau Dewa-Dewi dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Yang Mulia Kwang Sing Tee Koen yang diselenggarakan Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Kwan Sing Bio Tuban, mengakibatkan Jalur Pantura Tuban dialihkan.
Kecelakaan maut kembali terjadi di Jalur Pantura, tepatnya di Desa Beji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban. Kecelakaan yang melibatkan dua truk tersebut menyebabkan satu nyawa melayang ketika dalam perjalanan ke rumah sakit.
<span class="Apple-converted-space"> </span>Petugas dari Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Tuban melakukan penanganan sementara, terkait keberadaan lubang di tengah Jalur Pantura, tepatnya di Jalan Teuku Umar, Kabupaten Tuban, Senin (22/2/2016). Sebelumnya, warga menancapkan sebatang pohon pisang di lubang jalan. Selain itu, juga menaruh tempat sampah di sisi lain, karena jalan di lokasi yang sama juga bergelombang. Terlihat polisi tengah menambal lubang di Jalur Pantura.