Hasil Panen Padi di Tuban Merosot, Petani Lega Harga Masih Stabil
Panen di musim penghujan (rendeng), sejumlah petani padi di Kabupaten Tuban harus menerima hasil yang kurang maksimal, Jumat (19/12/2023).
Panen di musim penghujan (rendeng), sejumlah petani padi di Kabupaten Tuban harus menerima hasil yang kurang maksimal, Jumat (19/12/2023).
Update belakangan ini harga padi petani di Kabupaten Tuban, masih stagnan di harga Rp7.200 hingga Rp7.400 per kilogram.
Harga beras di Kabupaten Tuban hari ini menyentuh harga Rp13.400 per kilogram, sedangkan padi masih di harga Rp7.400 per kilogram.
Musim kemarau tahun 2023 ini menjadi berkah tersendiri bagi petani padi di Kabupaten Tuban. Sebab, harga padi di Bumi Wali saat ini mencapai Rp740.000 per kuintal, Minggu (17/9/2023).
Menjelang bulan suci Ramadan dan musim panen raya, harga padi di Kabupaten Tuban mengalami penurunan hal ini disampaikan oleh petani padi, di Desa Ngadipuro, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Jumat (10/03/2023).
Para petani di Kabupaten Tuban, mengeluh harga jual padi di penghujung tahun ini anjlok. Hal tersebut, lantaran musim hujan datang lebih cepat, sehingga panen berlangsung pada saat musim penghujan.