Skip to main content

Category : Tag: Gesikan


Unik, Setahun Desa Gesikan Tuban Gelar Sedekah Bumi 15 Kali

Desa Gesikan merupakan sebuah desa yang berada di Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban. Secara Topografi desa ini berada termasuk wilayah dataran sedang dengan kentinggian sekitar 72 Mdpl dan dengan luas wilayah dan secara administratif memiliki luas 977,1 Hektare yang dibagi menjadi tiga dusun yakni Dusun Pambuhan, Dusun Gesikan dan Dusun Karean dengan jumlah penduduk kurang lebih sekitar 6.200 Jiwa.

Petani Persil Gesikan Mengaku Minim Hasil Panen

Lahan pertanian area hutan yang terpampang di Kecamatan Grabagan menjadi salah satu sandaran hidup untuk mencukupi kebutuhan masyarakat. Sistem kerjasama antara warga penduduk sekitar hutan dan pengelola Perhutani menjadi kunci dari hubungan kesejahteraan petani setempat.

Lahan Masih Kering, Petani Nekat Tanam Jagung

Meskipun hujan belum sering turun dan lahan masih kering, petani di Desa Gesikan dan Desa Waleran, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban nekat menanam jagung, Rabu (02/12/2015).