7 Polisi Tuban dan 4 Warga Terima Penghargaan dari Polres Tuban
Sebanyak 7 personel Polri dan 4 warga yang berprestasi dalam membantu tugas kepolisian mendapatkan penghargaan dari Polres Tuban, AKBP Suryono, Senin (19/06/23).
Sebanyak 7 personel Polri dan 4 warga yang berprestasi dalam membantu tugas kepolisian mendapatkan penghargaan dari Polres Tuban, AKBP Suryono, Senin (19/06/23).
Tim gabungan dari Satpol PP, Polres Tuban, Kodim 0811, Subdenpom V/2-4 dan DLH Perhubungan melaksanakan penertiban gabungan terhadap pelanggaran Ketentraman dan Ketertiban Umum, Minggu malam (18/06/2023).
Terhitung selama 2 minggu, ratusan kendaraan roda dua yang menggunakan knalpot brong berhasil diamankan oleh Satlantas Polres Tuban dalam patroli hunting system.
Terjadi sebuah kecelakaan kerja di lingkungan PT Semen Indonesia, Tuban terjadi kembali. Seorang pekerja harus meregang nyawa akibat keruntuhan onderdil mesin yang tengah diperbaiki.
Warga Dusun Koro, Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak Kabupaten Tuban menemukan dugaan keterlibatan oknum aparat kepolisian yang membekingi berdirinya pabrik pengeringan palawija yang berada di desa setempat.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) telah meluncurkan Satelit Republik Indonesia (SATRIA)-1, hari ini Senin dini hari (19/06/2023) pukul 05:04 WIB.
blokTuban.com - Kapolres Tuban, AKBP Suryono menyayangkan sikap anggotanya yang terkesan arogan dan upaya intervensi kinerja jurnalis saat mengamankan aksi unjukrasa di Dusun Koro, Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban. Menurut pengakuannya, saat ini anggota polisi yang diduga terlibat tengah diperiksa Propam Polres Tuban.
Kue awuk-awuk tepung ketan belakangan ini kembali viral setelah banyak konten kreator yang memasak ulang jajanan tradisional ini.
Seiring dengan berkembangnya zaman, saat ini banyak kuliner dari mancanegara yang dijajakan di berbagai resto tanah air. Seperti halnya kuliner khas Thailand, yang kini marak di Indonesia, yaitu Sup Tom yam.
Sejumlah tim telah mementapkan diri untuk menyonsong kompetisi Liga 1 2023/2024. Salah satunya dengan uji coba dengan beberapa tim yang dianggap levelnya.