Skip to main content

Category : Tag: Desa Mulyorejo


Mengulik Dusun Keramat di Desa Mulyorejo Tuban, hingga Tradisi Manganan Tunggon

Desa yang terletak kurang lebih sekitar 3 Km dari kantor Kecamatan Singgahan ini, Mulyorejo menjadi salah satu desa yang terletak di Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban. Desa yang terbagi menjadi 2 dusun yakni Dusun Trembul dan Dusun Pandean ini terletak di wilayah seluas 7,59 Km persegi.

Tak Minat Buat Objek Wisata Baru, Pemdes Mulyorejo Tuban Ingin Bangun Rest Area

Mulyorejo merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban. Berada kurang lebih sekitar 3 Km dari kantor Kecamatan Singgahan ini Desa Mulyorejo memiliki luas sekitar 7,59 Km persegi yang di dalamnya terdapat dua dusun yakni Dusun Pandean dan Dusun Trembul. Desa Mulyorejo sekarang dipimpin oleh Warwilan S.P selaku Kepala Desa.

Tanam Jeruk, Bantu Entas Kemiskinan

<span style="color: #373e4d; font-family: helvetica, arial, sans-serif; font-size: 12px; font-style: normal; font-variant: normal; font-weight: normal; letter-spacing: normal; line-height: 15.36px; orphans: auto; text-align: left; text-indent: 0px; text-transform: none; white-space: pre-wrap; widows: 1; word-spacing: 0px; -webkit-text-stroke-width: 0px; display: inline !important; float: none; background-color: #fefefe;">Pemerintah Desa Mulyorejo, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, untuk tahun 2016 ini kembali mengembangkan potensi tanaman jeruk di lahan seluas 125 hektar (Ha), sebagai salah satu upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.<br /></span>