80 Hektar Lahan di Dermawuharjo Ditanami Jeruk Buah
Meski berada di daerah pegunungan, Dusun Berus, Desa Dermawuharjo, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban dikenal mempunyai produk unggulan berupa buah jeruk.
Meski berada di daerah pegunungan, Dusun Berus, Desa Dermawuharjo, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban dikenal mempunyai produk unggulan berupa buah jeruk.
Pemerintah Desa (Pemdes) Dermawuharjo, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban merencanakan Destinasi Wisata Pemandian Air Belerang menjadi satu paket wisata dengan Kebun Jeruk di Dusun Berus desa setempat.
Libur akhir pekan destinasi Wisata Pemandian Air Belerang yang berada di Desa Dermawuharjo, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban sepi pengunjung.
Jeruk buah yang menjadi andalan perkebunan Dusun Beros, Desa Dermawuharjo, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban mendekati musim panen. Jeruk yang ditanam oleh warga sekitar tersebut diantaranya terdapat di tegal dan beberapa pekarangan milik warga.
Selain banyaknya pisang susu, perkebunan jeruk mulai dirintis oleh warga Dusun Berus, Desa Dermawuharjo, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban.