Skip to main content

Category : Tag: Cari


Warga Sukorejo Diduga Loncat dari Jembatan

Petugas Himbau Masyarakat Tak Ganggu Proses Pencarian Korban

Sementara proses pencarian korban yang diduga terjun dari jembatan oleh tim BPBD Tuban sudah bergulir dua tahap dari pagi tadi, pihak Kepolisian Sektor (Polsek) Soko juga mengimbau kepada masyarakat umum agar ikut melancarkan jalannya proses pencarian.

Dari Awal Tahun, Pencari Kerja Tercatat 553 Orang

Mulai awal Januari hingga hari ini (11/4/2018), pencari kerja di Kabupaten Tuban yang tercatat di Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja (PM-PTSP dan Naker) Tuban mencapai 553 orang.

Musim Hujan, Jamur 'Barat' Berkah untuk Warga

Musim hujan yang terjadi di Kabupaten Tuban membuat suhu udara sejuk bahkan cenderung dingin. Kondisi tersebut ternyata memberi berkah tersendiri bagi warga lantaran bisa mendapatkan jamur 'Barat' secara gratis di hutan.

Gadis Tuban Jalan Kaki ke Jakarta

Gagal Bertemu Presiden, Dijemput Ayah di Kendal

Kisah Mayu Sekar Pulih (25), asal Desa Kepohagung Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur yang berjalan kaki menuju Jakarta untuk bertemu presiden, akhirnya gagal.

Sejarah Acarina, Kelompok Pecinta Alam dari SMAN1 Rengel

Acarina, sebuah nama komunitas dari Pecinta alam yang berasal dari Kecamatan Rengel. Kisah perjuangan mendirikan kelompok ini tidak begitu mudah, seperti yang terlihat sekarang dengan nama besarnya sebagai pecinta alam tingkat SMA.

SMA Negeri 1 Rengel Teken MoU Penghijauan

SMAN 1 Rengel bersama lapisan masyarakat dan KPH Tuban tandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dalam upaya penghijauan, Sabtu (25/2/2017).

Pria Asal Jombang Tenggelam di Bengawan Solo

Pencarian Dilakukan pada Radius 100 Meter dari Titik Jatuh

Pencarian korban tenggelam, Supar (51) asal Desa Jati Duwur, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Jombang diakukan pada radius 100 meter dari titik jatuhnya korban, Selasa (10/1/2017)