BMKG Prediksi Tuban akan Diguyur Hujan 10 Hari Lagi
Turunnya hujan pada tanggal 28 Maret 2021 pagi di berbagai wilayah di Jawa Timur, membuat para petani lokal berspekulasi untuk mengontrol masa tanamnya.
Turunnya hujan pada tanggal 28 Maret 2021 pagi di berbagai wilayah di Jawa Timur, membuat para petani lokal berspekulasi untuk mengontrol masa tanamnya.
Terkait dengan tersebarnya informasi gempabumi berkekuatan M8,5 dan berpotensi Tsunami yang tersebar melalui saluran komunikasi SMS BMKG-Kominfo pada hari Kamis 27 Mei 2021 sekitar pukul 10.36 WIB, BMKG memberikan klarifikasi.
Berdasarkan prakiraan Badan Meteorologi Kelimatologi dan Geofisika (BMKG), siklon tropis seroja akan terjadi pada tanggal 5 April 2021 pukul 01.00 WIB.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperediksikan Musim Kemarau 2021 akan mulai terjadi pada April 2021 di 22,8 persen Zona Musim (ZOM) yaitu beberapa zona musim di Nusa Tenggara, Bali, dan sebagian Jawa, Jumat (26/3/2021).Â
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Juanda Jawa Timur mengeluarkan peringatan dini cuaca di Jawa Timur selama tiga hari ke depan, mulai 9, 10, 11 Meret.
Gempa Bumi berkekuatan 5.2 Skala Ritcher mengguncang perairan utara Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Selasa (16/2/2021) sekitar pukul 15.42 WIB.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta warga Kabupaten Tuban untuk mewaspadai potensi cuaca ekstrem mulai tanggal 2-8 Februari 2021.
Puncak musim hujan akan terjadi pada Januari-Februari 2021. Sebagian besar wilayah di Indonesia telah memasuki puncak musim tersebut, sehingga Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) meminta untuk mewaspadai dampak cuaca ekstrem, Rabu (20/1/2021).
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan dalam menghadapi multi risiko baik dari aspek cuaca, iklim, gempa atau tsunami yang semakin meningkat terutama memasuki Januari, Februari hingga Maret 2021.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi gelombang tinggi akan terjadi di Perairan Tuban-Lamongan pada tanggal 5-6 Januari 2021.