Skip to main content

Category : Tag: Beras


5 Jurus Pemkab Hadapi Krisis Pangan di Tuban Imbas El Nino

Menghadapi dampak El Nino yang puncaknya diprediksi pada Agustus-September 2023 nanti, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban tengah mempersiapkan berbagai jurus. Terutama dalam hal ketersediaan air bersih dan juga pangan.

Begini Cara Santri Bahrul Ulum Tambakberas Jombang Asal Tuban Isi Libur Ramadan

Santri Bahrul Ulum Tambakberas Jombang asal Kabupaten Tuban, mengadakan sebuah kegiatan positif untuk mengisi waktu liburan pondok mereka dengan kegiatan Safari Ramadan 1444 Hijriah. Kegiatan ini dilaksanakan di Sekolah Dasar (SD) Alam El Yamien yang berada di Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban.

Cerita Legenda dan Sejarah Desa Lerankulon Tuban

Desa Lerankulon merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban yang memiliki tingkat perekonomian cukup tinggi. Sehingga menempati peringkat kedua setelah Desa Karangagung dalam bidang perekonomian di daerah Palang dan sekitarnya.

Masuki Musim Panen, Harga Beras di Tuban Berangsur Menurun

Memasuki awal Bulan Maret 2023 ini, petani disejumlah wilayah memasuki masa panen, termasuk di Kabupaten Tuban. . Hal tersebut, harga gabah mengalami penurunan yang cukup drastis, bahkan mencapai Rp3.800 hingga Rp4.200 per kilogramnya.