Skip to main content

Category : Tag: Bata


Jembatan Putus Belum Diperbaiki, Warga Trabas Sungai

Jembatan penghubung antara Desa Montongsekar dengan Desa Tanggulangin sekaligus penghubung antara Kecamatan Montong dengan Kecamatan Perengan, Kabupaten Tuban yang putus hampir dua bulan lalu hingga kini belum diperbaiki, Senin (15/4/2019).

Malam Hari, Jembatan Weru Membahayakan Pengendara

Rusaknya akses jalan sekitar Jembatan Weru, Dusun Ponco, Desa Suciharjo, Kecamatan Parengan, memberi dampak signifikan kepada masyarakat sekitar, lebih khusus para pengguna jalan.

Telat, Jabatan Wakil Ketua DPRD Tak Bisa Diproses

Proses pengisian jabatan Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban yang menjadi jatah Partai Golkar sudah tidak dapat diproses. Hal itu dikarenakan batas pengusulan jabatan dinilai sudah telat.

Petani Diminta Waspadai Hama Penggerek Batang

Setelah sebagian besar petani di Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban melakukan panen raya padi musim tanam pertama. Saat ini, para petani penggarap sawah telah mempersiapkan bibit/persemaian tanaman padi untuk ditanam di musim ke dua.

Tapal Batas Jadi Soal Klasik PTSL

Berjalannya program pemerintah dari Badan Pertanahan Nasional (BPN), Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) di Kabupaten Tuban pada awal tahun 2019 ini terbilang cukup lancar. Berbagai kendala dan persoalan dapat diselesaikan rapi, dengan koordinasi panitia beserta perangkat desa.

Terapi Al-Fashdu Mulai Digandrungi di Tuban

Pernah terapi Al-Fashdu,,??? Terapi dengan metode mengeluarkan darah kotor melalui lubang jarum. Terapi ini sudah ada sejak di zaman Rasulullah. Namun mungkin masih asing di telinga masyarakat Bumi Wali.

Banjir Rendam Buku, Musala, dan Batalkan Ujian

Banjir kembali menerjang KB/RA Muslimat NU dan MI Salafiyah Desa Mandirejo, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, Jawa Timur. Banjir kali ini merendam buku, kelas, musala. Bahkan akibat genangan air ini, ujian Penilaian Tengah Semester (PTS) batal digelar.

Jembatan Putus, Akses Jalan Dialihkan ke Jalur Goa Putri Asih

Akibat terputusnya jembatan penghubung antara Kecamatan Montong dengan Kecamatan Parengan, yang berada di Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, pada Kamis (21/2/2019) sekitar pukul 15.45 WIB. Akses warga dialihkan ke jalur barat melalui jalur Goa Putri Asih Desa Nguluhan, Kecamatan Montong.