Bekali Ilmu Berumah Tangga, Bimbingan Perkawinan di Tuban Diikuti Puluhan Pasang Catin
Sejumlah pasangan calon pengantin di Kabupaten Tuban, nampak antusias mengikuti Bimbingan Perkawinan yang digelar oleh Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Tuban.
Sejumlah pasangan calon pengantin di Kabupaten Tuban, nampak antusias mengikuti Bimbingan Perkawinan yang digelar oleh Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Tuban.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban, menghimbau kepada seluruh masyarakat di Kabupaten Tuban untuk waspada terhadap penguatan fenomena El Nino di Indonesia.
Dalam seleksi perekrutan perangkat desa serentak 2023 di Kabupaten Tuban Bupati Tuban Aditya Halindra Faridzky sampaikan tak akan ada praktik jual beli jabatan perangkat desa di Kabupaten Tuban.
Senyum bahagia nampak terlihat dari wajah para peserta bimbingan pranikah yang diselenggarakan oleh Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban, Rabu (14/06/2023).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskopumdag) Kabupaten Tuban, angkat bicara terkait adanya peraturan penyesuaian warna gerobak dan tenda Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan Gelanggang Olahraga (GOR) Rangga Jaya Anoraga Tuban.
Nasib nahas menimpa seorang kakek berusia 60 tahun, yang meninggal dunia akibat tersengat listrik yang bersumber dari mesin genset, yang digunakan untuk menjebak tikus, di Dusun Pancur, Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.
Askab PSSI Tuban bekerjasama dengan Gendoel menyiapkan 2 jersey olahraga bagi netizen yang berhasil menebak tim yang lolos ke babak final Cabor Olahraga Bupati Tuban Cup 2023.
Laga semifinal cabor Sepakbola Bupati Tuban Cup 2023 digelar akhir pekan, Sabtu (17/6/2023) mendatang. Ada 4 klub sepakbola terbaik yang akan berebut tiket final.
Berziarah ke makam-makam wali atau tokoh-tokoh sejarah diharapkan tidak hanya sekadar ritual atau mengambil semangat spiritual atau klenik belaka. Sebab, selain persoalan supranatural atau yang tak kasat mata, bahkan terkadang justru berisi mitos atau legenda, ada hal tampak mata yang mendesak untuk disentuh dan diperhatikan
Kabar duka kembali datang dari Saudi Arabia, salah satu jemaah haji asal Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Gus Abdullah Sidiq meninggal dunia. Kabar tersebut tersebut disampaikan oleh Tim Pembimbing Ibadah Haji Kloter 18, Ahmad Munir, Rabu (14/6/2023).