Skip to main content

Category : Search: Tuban


PWI: Banyak Wartawan Bodrek Sekarang

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Tuban, menggelar Dialog Publik dalam rangka peringatan Hari Pers Nasional (HPN) dan Hut PWI ke 70. Acara tersebut dilaksanakan di Pendopo Krido Manunggal Kabupaten Tuban pada Rabu (6/4/16) siang dengan mengambil tema Membeda Profesionalisme Pers Dalam Rangka Upaya Mendorong Pembangunan Daerah yang Transaparan dan Akuntabel.

Pengambilalihan Terminal Tuban Tunggu PP

Terminal Kambang Putih, yang dibangun Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban di Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, akan diambil alih pemerintah pusat. Menyusul diberlakukan Undang-undang (UU) nomor 23 tahun 2014, tentang Pemerintah Daerah.

PWI Tuban Peringati HPN dan HUT PWI ke 70

Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban telah melaksanakan kegiatan peringatan Hari Pers Nasional (HPN) dan Hut PWI ke 70 pada Rabu (6/4/2016) di Pendopo kridho Manunggal Kabupaten Tuban. Pada kegiatan yang bertajuk dialog publik tersebut PWI Tuban mengambil tema Membeda Profesionalisme Pers Dalam Rangka Upaya Mendorong Pembangunan Daerah yang Transaparan dan Akuntabel.

Rapat Kedinasan Sumbang Capaian Okupansi Hotel

Pelaku bisnis perhotelan di Tuban, sejauh ini mengaku tingkat okupansi atau hunian tidak didominasi oleh pelancong. Melainkan agenda rapat baik itu instansi perusahaan atau dinas di tingkat Kabupaten.

PWI Diskusi Publik Tentang Pers

 Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban menggelar diskusi publik di Pendapa Kridha Manunggal, Kabupaten Tuban, pagi ini, Rabu (6/4/2016)

Andai, Layanan Kesehatan Tuban Sekelas Hotel

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, meminta kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban untuk memperbaiki layanan kesehatan. Bidang ini, merupakan salah satu hal yang paling disoroti wakil rakyat, dan direkomendasikan di Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) akhir jabatan Bupati dan Wakil Bupati periode 2011-2015.

Luas Lahan KPH Tuban Ada di Tiga Kabupaten

Luas lahan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Tuban tidak hanya berada di Kabupaten Tuban, namun juga ada di dua kabupaten lainnya, seperti ada di Kabupaten Gresik dan Lamongan. Hal tersebut disampaikan oleh Kaur Humas KPH Tuban.

UN SMA/SMK/MA Tahun 2016

Tiga Siswa di Lapas Laksanakan Ujian Terakhir

Tiga siswa yang merupakan tersangka penganiayaan yang dilakukan kepada temannya satu sekolah hingga tewas, kini harus menjalani Ujian Nasional (UN) di Lapas Tuban, sebab ketiganya tersebut sudah kelas 3 di sekolah menengah jenjang akhir. Ketiga siswa tersebut berinisial FT, NBA, AMS, yang masih merupakan satu sekolah yang berada di Kecamatan Singgahan.

Bibit Klengkeng, Banyak Diserbu Pembeli

Bibit buah klengkeng menjadi salah satu jenis tanaman buah yang diminati oleh banyak kalangan. Seperti halnya yang terjadi saat musim seperti ini, di Agro Raya yang berada di Desa Montongsekar, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban.