Skip to main content

Category : Religi, Sastra & Budaya


Umat Tridharma Tuban Kecam Konflik Kemanusiaan Myanmar

Tiga agama yakni Konghucu, Budha dan aliran Tao yang tergabung dalam ajaran Tridharma di Kabupaten Tuban mengecam keras atas terjadinya tragedi kemanusiaan yang menimpa muslim Rohingya di Myanmar belakangan ini.

Festival Kalang Tuban Hadirkan Seniman Dalam dan Luar Negeri

Istilah 'Wong Kalang' (Budaya Kalang atau peradaban Kalang) memang masih sangat asing didengar bagi sebagian khalayak. Untuk itu, sebagai pemerhati Kalang dari Kabupaten Tuban, Jawa Timur, dan Kabupaten Rembang, Blora, Jawa Tengah, didukung penuh oleh Sanggar Gaung Prana Jati Sekaran, Kecamatan Jatirogo bekerja sama dengan KPH Jatirogo berencana menggelar Festival Budaya Kalang.

Ungkap Rasa Syukur, Nelayan Lepas Larung Saji

Nelayan yang berada di perkampungan Bulu, tepatnya Dusun Binangun, Desa Bulumeduro, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, mengadakan sedekah laut, Rabu (6/9/2017) pagi.

PCNU Tuban Sikapi Kasus Rohingya

Menanggapi kasus pembantaian yang dilakukan oleh tentara Myanmar, Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Tuban menyampaikan beberapa pernyataan dan himbauan.

Dua Jemaah Haji Meninggal Usai Melaksanakan Wukuf

Dua jemaah haji asal Kabupaten Tuban meninggal dunia di Tanah Suci Makkah, usai melaksanakan Wukuf. Dua jamaah tersebut adalah Rakiyem (64), asal Desa Jetak, Kecamatan Montong, dan Kasih (58), asal Desa Glodok, Kecamatan Palang.

Semen Indonesia Salurkan 199 Hewan Kurban Senilai Rp4 Miliar

Menyambut Hari Raya Idul Adha 1438 H, melalui program Corporate Social Responsibility (CSR), PT Semen Indonesia (Persero) Tbk menyalurkan 199 ekor hewan kurban senilai Rp4 miliar. Hewan kurban itu terdiri dari 180 ekor sapi dan 19 ekor kambing. Penyaluran dilakukan secara serentak pada 31 Agustus dan 1 September 2017 di seluruh wilayah operasional perseroan.

Meriah, Ogoh-Ogoh Sapi Diarak Sambil Takbiran

Suara takbir menggema di langit Sidodadi, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban, Kamis (31/8/2017) petang. Dengan berjalan kaki, warga membawa obor mengelilingi kampung kompak menyerukan takbir, menandai malam Idul Adha 1438 Hijriyah.