Skip to main content

Category : Religi, Sastra & Budaya


Kajian Kitab Klasik Idhotun Nasyiin

Rakyat dan Pemerintah 

Urusan yang dihadapi bangsa itu sama dengan urusan yang dihadapi oleh perorangan. Maqolah ini, menjadi pengantar nasihat yang ada di dalam kitab Idhotun Nasyiin yang dikarang Syekh Musthafa Al-Ghalayani, pada urusan Rakyat dan Pemerintah.   

Cerita dari Pesantren

Tarawih Kilat

Hari-hari di bulan Ramadan di lingkungan pondok pesantren adalah hari-hari untuk meningkatkan ibadah. Pagi siang malam selalu diisi dengan kegiatan ibadah.   

Kajian Kitab Klasik Idhotun Nasyiin

Revolusi Budaya

Umat atau bangsa yang sedang dihinggapi suatu penyakit sosial, maka mereka benar-benar membutuhkan penyembuhan.   

Cerita dari Pesantren

Tergoda Buah Mangga

Tidak Zaid namanya kalau tidak jahil. Tokoh santri kita ini selalu saja ada ide yang dilakukan di pesantren tempatnya mondok. Tak jarang ide jahilnya itu membuatnya malu.  

Pembatal Puasa Terkait dengan Telinga

Dalam ilmu kedokteran ada dua metode terkait hal ini dalam pengobatan yaitu obat tetes telinga dan membilas telinga (misalnyapada kasus membersihkan kotoran telinga (serumen).  

Cerita dari Pesantren

Saolin Jawa

Kisah hidup seseorang sangat sulit ditebak. Perjalanan panjang memang harus dilalui untuk mencapai titik kematangan sebagai seorang manusia. Tak terkecuali Zaid, tokoh santri kita ini.  

Menerima Transfusi Darah Membatalkan Puasa

Menerima darah saat transfusi jelas membatalkan puasa. Karena darah pada hakikatnya adalah tempat sari- sari makanan. Terutama pada bagian yang disebut plasma darah. Menerima darah sama hakikatnya dengan mendapatkan sari-sari makanan yang ini disamakan dengan makan dan minum yang membatalkan puasa.