Dapat Saran Perbaikan dari Bawaslu, Rapat Pleno Penetapan DPS Ditunda
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban menunda pelaksanaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) dan Penetapan Daftar Pemilih Sementara (DPS) Pemilihan Serentak Lanjutan Tahun 2020 Kabupaten Tuban.