Skip to main content

Category : Politik dan Pemilu


Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Tuban Terpilih Dijadwalkan Februari 2025

Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Tuban terpilih dijadwalkan pada 10 Februari 2025. Hal itu diungkapan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tuban usai penetapan pasangan calon (Paslon) nomor urut 2, Aditya Halindra Faridzky dan Joko Sarwono, sebagai Bupati dan Wakil Bupati Tuban terpilih pada Pilkada 2024.

KPU Rilis Hasil Pilgub Jatim dan Pilbup Tuban

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tuban menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat kabupaten yang berlangsung di kantor KPU Tuban, Jalan Pramuka, Tuban, pada Senin (2/12/2024) hingga Selasa (3/11/2024) dini hari. Rapat pleno ini merupakan bagian dari tahapan Pilkada Tuban serentak 2024.

Bawaslu Sebut Tak Ada Pelanggaran Serius di Pilkada Tuban

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tuban menyatakan bahwa pelaksanaan Pilkada Bupati dan Wakil Bupati Tuban serta Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur berjalan lancar tanpa dugaan pelanggaran yang signifikan.