Skip to main content

Category : Pendidikan & Kesehatan


Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Pasien dengan Diabetes, Bolehkah Puasa?

Bulan Ramadan merupakan bulan dimana seluruh umat Muslim (yang tidak berhalangan) diwajibkan untuk menjalankan puasa. Di bulan ini umat Muslim diharuskan untuk tidak makan dan minum dari terbit fajar sampai terbenamnya matahari. Meskipun tidak ada larangan makan dan minum setelah tenggelam fajar hingga terbit matahari, akan tetapi umat Muslim cenderung untuk tetap hanya makan dua kali sehari yaitu menjelang fajar dan saat berbuka menjelang petang.

Inspirasi Sehat ala Kampus Ungu

Sahur dan Langsung Tidur, Tidak Baik

<br />Sebagai umat Muslim, sudah menjadi kewajiban ketika bulan Ramadan melaksanakan puasa satu bulan penuh, termasuk ketika memasuki 1437 Hijriah atau tahun 2016 ini. Yang terpenting, ketika melaksanakan puasa, kita telah menyiapkan fisik dan mental kuat agar ibadah tidak terganggu.

Pare, Sayur Pahit Kaya Gizi

Sayur pare memang punya penampilan tak elok. Tetapi di balik penampilan itu terdapat manfaat hebat untuk kesehatan. Kita perlu sering mengonsumsinya.

Kenali Gejala Depresi pada Orang Tua

&nbsp;Selain tidak ada lagi karir dan pekerjaan rutin, kematian orang yang dicintai, kesendirian, masalah medis, juga dapat menyebabkan depresi di kalangan usia senior.

Mengenal Parkinson yang Diidap Muhammad Ali

Petinju legendaris dunia Muhammad Ali (74) dinyatakan meninggal dunia akibat komplikasi penyakit parkinson, Jumat (3/6/2016) waktu setempat. Ali memang didiagnosis parkinson sejak tahun 1984 atau saat usianya 42 tahun.

Pentingnya Ragam Nutrisi dalam Makanan Pertama Bayi

Setelah bayi berusia 6 bulan, kebutuhan zat gizinya makin meningkat dan tidak dapat dicukupi sepenuhnya oleh ASI. Pemberian makanan pertama bayi ini haruslah memenuhi unsur gizi seimbang. Apa dan bagaimana makanan pertama bayi yang baik?

Makanan Terbaik Sesuai Olahraga Favorit

Apa yang harus saya minum selama kelas spin? Apakah saya perlu protein sebelum latihan yang panjang? Tak perlu lagi bingung, pakar olahraga dan gizi mengungkapkan bagaimana memilih camilan cerdas untuk mendapatkan hasil maksimal dari sesi latihan Anda.

Camat Grabagan: Pondok Ramadan Ciptakan Siswa Religius

Acara pembukaan kegiatan "Peningkatan Ketaqwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa atau Pondok Ramadan 1437 H/2016 M, telah diselenggarakan oleh Guru Pendidikan Agama Islam (GPAI) dan UPTD Dikpora Kecamatan Grabagan, Jumat (3/6/2016).

GPAI Grabagan, Selenggarakan Pembukaan Pondok Ramadan

Kelompok Kerja Guru Agama atau Guru Pendidikan Agama Islam (GPAI) menyelenggarakan pembukaan kegiatan Peningkatan Ketaqwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa atau Pondok Ramadan 1437 H/2016 M SD/MI, SMP/MTs dan SMA se-Kecamatan Grabagan, Jumat (3/6/2016).