Skip to main content

Category : Kebijakan


DPRD Bahas Kompensasi untuk Warga Desa Rahayu

Operator Minyak dan Gas Bumi (Migas) Blok Tuban, Joint Operating Body Pertamina- Petrochina East Java (JOB-PPEJ) menggelar hearing dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban di ruang paripurna, Senin (5/9/2016) pukul 13.30 WIB.

SOTK Sesuaikan Dengan Biaya APBD

Pembentukan Susunan Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) atau dinas baru di Kabupaten Tuban yang semakin santer membuat Pemkab harus berfikir lebih kedepan berkaitan dengan anggaran.

Cegah Penggelapan Tiket, Dua Wisata Pemkab Perlu Diproteksi

Ditetapkannya tujuh Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Dinas Perekonomian dan Pariwisata Kabupaten Tuban akibat menggelapkan tiket masuk Pemandian Bektiharjo Semanding, membuat Pemkab harus lebih memproteksi keberadaan tempat wisata lainnya agar tidak terjadi penggelapan serupa.

Hanya Poktan Aktif yang Dapat Bantuan Traktor

Pembagian traktor dari pemerintah tidak untuk semua kelompok tani (Poktan), tetapi hanya Poktan yang sudah terdaftar dan aktif dalam kegiatan saja yang memperoleh alat bajak sawah tersebut.

DAU Ditunda, Tidak Berdampak Pada Gaji PNS

Penundaan Dana Alokasi Umum (DAU) dari Kementerian Keuangan tidak berdampak pada Gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban.

Pemerintah Usulkan Buat Sentra Pedagang Ikan

Pemerintah Kecamatan Tuban Kota menanggapi kegiatan ekonomi masyarakat, dalam hal ini usaha ikan asap dengan mengusulkan pembuatan sentra untuk pedagang ikan khas Tuban. Produk ikan asap sejauh ini telah menjadi salah satu ikon Bumi Wali.

DAU Ditunda, Proyek PAK Terhambat

Penundaan Dana Alokasi Umum (DAU) oleh Menteri Keuangan berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor: 125/PMK.07/2016 tertanggal 16 Agustus, membuat proyek Perubahan Anggaran Keuangan (PAK) kabupaten terhambat.

Talun Belum Ajukan ADD, DD

Pemerintah Desa Talun Kecamatan Montong belum mengajukan Alokasi Dana Desa (ADD) maupun Dana Desa (DD) 2016 tahap dua.<br /><br />Informasi yang diterima blokTuban.com, belum diajukannya ADD maupun DD lantaran Kepala Desa (Kades) Talun kini berstatus sebagai tersangka serta desa tersebut juga tidak memiliki Sekretaris Desa (Sekdes).