Suara Caleg Dapil 1, Ada yang Dapat 14.000 Suara

Reporter: Ali Imron

blokTuban.com – Dapil 1 yang mencakup Kecamatan Kerek, Montong, Merakurak dan Tuban, banyak yang menyebut Dapil neraka. Karena Caleg yang berada di Dapil ini dikenal banyak modal, dan memiliki jaringan kuat.

Dalam Pemilu 2019 di Dapil 1, ada satu Caleg yang memperoleh dukungan hingga 14.000 suara. Dia adalah Miyadi, politisi PKB Tuban yang saat ini dipercaya menjadi Ketua DPRD Tuban.

Kendati demikian, Caleg lain selain PKB juga patut diperhitungkan. Berikut rangkuman tim blokTuban.com, yang disajikan dalam tabel dibawah ini.

No

Nama Caleg Dapil 1

Parpol

Total Suara

1

Miyadi

Partai Kebangkitan Bangsa

14.961 suara

2

Achmad Chamim

6.931 suara

3

Zuhri Ali

6.372 suara

4

Dody Fakhrudin

5.812 suara

5

Imron Chudlori

4.326 suara

6

Bambang Sumargo

Partai Gerakan Indonesia Raya

3.4.36 suara

7

Tursila Budi

3.344 suara

8

Adnan Khohar

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan

4.552 suara

9

Suryo Widodo

 

1.802 suara

10

Suratmin

Partai Golongan Karya

7.567 suara

11

Anisai Choiriyah

4.163 suara

12

Rasmani

Partai Nasdem

3.580 suara

13

Sakti Hendrata

1.227 suara

14

Rakhmad

Partai Keadilan Sejahtera

2.920 suara

15

Aguk Sahabudin

Partai Persatuan Pembangunan

4.285 suara

16

Kasyiful Anwar

Partai Amanat Nasional

1.835 suara

17

Zidni Maarif

Partai Demokrat

4.5.45 suara