Caleg DPRD Jatim Ini Peroleh Suara Terbanyak di Dapil 12 Tuban

Reporter: Ali Imron

blokTuban.com – Berdasarkan sertifikat rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara calon anggota DPRD provinsi Jatim di Kabupaten Tuban 2019, telah muncul sejumlah nama yang bakal duduk di kursi dewan selama lima tahun mendatang.

Kabupaten Tuban masuk Dapil 12 dalam Pemilu 2019. Catatan KPU Tuban dari 769.066 suara, terdapat 582.846 suara sah dan 186.220 suara tidak sah.

Berikut hasil rangkuman tim blokTuban.com dalam tabel, perihal suara parpol dan caleg DPRD Jatim Dapil 12.

No

Nama Caleg DPRD Jatim

Parpol

Total Suara

1

Fauzan Fuadi

Partai Kebangkitan Bangsa

25.705 suara

2

Khozanah Hidayati

60.214 suara

3

Yayuk Padmi Rahayu

Partai Gerakan Indonesia Raya

9.067 suara

4

Budiono

6.379 suara

5

Go Tjong Ping

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan

32.018 suara

6

Karjo

30.018 suara

7

Freddy Poernomo

Partai Golongan Karya

15.114 suara

8

Halindra Faridzky

59.114 suara

9

Arie S. Tyawatie

Partai Nasdem

9.318 suara

10

Sumantri

2.209 suara

11

Bawanti

Partai Gerakan Indonesia Perubahan

400 suara

12

Salim

276 suara

13

Rina Kurniawati

Partai Berkarya

2.910 suara

14

Arnoldus Gembo

1.379 suara

15

Johari Mustawan

Partai Keadilan Sejahtera

3.346 suara

16

Ratna Dwi Kartika

3.590 suara

17

Supaat

Partai Persatuan Indonesia

1.385 suara

18

Suci Rahmawati

1.425 suara

19

Indra Wirawan

1.287 suara

20

Totok Nurdianto

Partai Persatuan Pembangunan

4.740 suara

21

Tatik Farchah

3.366 suara

22

Samsul Arifin

Partai Solidaritas Indonesia

943 suara

23

Agung Supriyanto

Partai Amanat Nasional

26.090 suara

24

Irawan Subiyanto

3.793 suara

25

Moh. Farchan

Partai Hati Nurani Rakyat

1.521 suara

26

Maskur

Partai Demokrat

11.757 suara

27

Surawi

6.130 suara

28

Candra Purnomo

Partai Bulan Bintang

1.036 suara

29

Hadiatmoko

Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia

319 suara