Skip to main content

Category : Tag: D


Serapan DD di Banyuurip Lebih Cepat

Realisasi Dana Desa (DD) semester pertama tahun anggaran 2017 di Desa Banyuurip, Kecamatan Senori lebih dari 90 %. Desa yang berada di wilayah kerja perusahaan (WKP) PT Pertamina EP Asset 4 itu, lebih awal dibanding desa penghasil minyak dan gas di Kabupaten Tuban.

Satu Unit Damkar Disiapkan Untuk Pos Jatirogo

Satu unit Pemadam Kebakaran (Damkar) akan mulai ditempatkan di Kecamatan Jatirogo mulai tahun ini. Damkar ini disiapkan untuk penanganan kebakaran di eks pembantu pembantu Bupati di Jatirogo.

Menimbang Gairah IHT di Sekolah

MEMPERSIAPKAN Tahun Pelajaran Baru, secara internal bila lembaga pendidikan ramai-ramai melakukan In House Training (IHT) adalah sebuah langkah maju. Yakni, ada keinginan menumbuhkembangkan lembaga pendidikan agar cita-cita yang diinginkan bisa terlaksana lebih ringan, cepat, terarah berkat penyamaan persepsi.

Waspada, Fokus Berkendara Minimalisir Kecelakaan

Polisi mengimbau, bagi pengguna jalan baik roda dua maupun roda empat atau lebih, untuk meningkatkan konsentrasi saat berkendara. Mengingat, jumlah kendaraan semakin hari semakin padat.

24 Korban Elf Terguling Dirawat di RS Koesma

Mobil elf berpenumpang penuh terguling di Jalan Merakurak-Montong, tepatnya di kawasan Dusun Koro, Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban. Kecelakaan terjadi sekitar pukul 13.00 Wib, Rabu (12/7/2017).