Siswa-Siswi Panyuran Berwisata Edukasi ke Sentra Kerajinan Gerabah Ngadirejo
Pandemi Covid-19 membuat sejumlah pelaku usaha di Kabupaten Tuban terdampak. Bahkan, tidak sedikit pelaku usaha yang gulung tikar terdampak pandemi.
Pandemi Covid-19 membuat sejumlah pelaku usaha di Kabupaten Tuban terdampak. Bahkan, tidak sedikit pelaku usaha yang gulung tikar terdampak pandemi.
Menjelang Bulan Suci Ramadan, Pondok Pesantren (Ponpes) Perut Bumi yang berada di Lingkungan Wire, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban ramai didatangi pengunjung.
Bank Indonesia (BI) menjelaskan bahwa peluang kerjasama perbankan dengan sektor wisata terbuka lebar. Salah satunya dilakukan Bank Jatim dengan Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) Desa Socorejo, Kecamatan Jenu di Pantai Semilir.
Pariwisata menjadi salah satu sektor yang juga ikut terkena dampak pandemi Covid-19 di Indonesia. Hampir empat bulan lebih sektor pariwisata lumpuh dengan tidak adanya kunjungan ke lokasi-lokasi wisata. Hal ini juga dialami oleh beberapa wisata yang ada di Tuban.
Wisata pemandian Bektiharjo telah beroprasi sejak akhir Juli 2020, setelah sempat ditutup awal Januari 2020. Namun hingga kini jumlah pengunjung pun masih jauh dari kondisi normal sebelum pandemi, Minggu (14/03/2021).
Setelah sempat tutup selama empat bulan dan kemudian dibuka kembali pada bulan Juli 2020, wisata Pantai Kelapa kini alami banyak perubahan. Salah satunya adalah penambahan rumah makan yang akan dibuka minggu depan.
Belasan Sekretaris Desa (Sekdes) se-Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban mendatangi kantor kecamatan setempat, Rabu (10/3/2021).
Sempat alami penurunan pengunjung, kini wisata Pantai Kelapa Tuban, mulai ramai kembali.
Tim Ekspedisi Dewa Ruci telah tiba di Kabupaten Tuban dan disambut oleh Pemerintah Kabupaten Tuban pada Senin (08/3/2021) pagi di kawasan Pantai Boom.
Sudah sekitar dua minggu buka, Kafe Bukit Teduh diserbu banyak pengunjung. Sempat menjadi tranding dan perbincangan di dunia maya karena mempunyai daya tarik tersendiri, yakni spot view yang indah dan cocok dibagikan melalui sosial media.