Skip to main content

Category : Tag: Wisata Tuban


Pemkab Anggarkan Pembangunan Kios Bektiharjo Rp1,9 Miliar

Pembangunan sebanyak 20 kios yang saat ini sedang berlangsung sejak awal bulan Agustus 2017, di area Wahana Wisata Pemandian Bektiharjo, Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui Dinas Pariwisata, Kebudayanan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) menganggarkan dana sebesar 1,9 Miliar.

Dua Investor Baru Diklaim Lirik Wisata Kambang Putih

Pengelolaan wisata di Terminal Wisata Kambang Putih, Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, melalui PT. Ananta dipastikan sudah berhenti. Investor asal Jawa Tengah itu mengirimkan surat pengajuan penghentian kerjasama ke Pemkab Tuban, karena merasa sudah tidak sanggup melanjutkan pengelolaan wisata di tepi pantai itu.

Lahirnya Pokdarwis Diharapkan Nglirip Semakin Tertata dan Maju

Dalam rangka mengoptimalkan pengelolaan wisata air terjun Nglirip, Pemerintah Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan, Kabupaten Tuban, memprakarsai pembentukan perkumpulan masyarakat sadar wisata, atau yang kerap disebut kelompok sadar wisata (Pokdarwis).

Dulu Terabaikan, Kini Jadi Idaman

Matahari tampak masih enggan berbagi sinarnya. Perpaduan awan hitam dan putih, mendominasi angkasa sedari pagi. Yeah, tapi masalah, niatku ke pantai tak berkurang setetes pun. Dengan mantap, kupacu kuda besiku, meski cuaca sedang tak menentu.

Jelajah Tuban

Penat? Yuk Ngetrip ke Embung Punggur Bangilan

Kabupaten Tuban tidak pernah kehabisan tempat untuk berwisata. Mulai dari yang berada di pinggiran pantai, pegunungan, hingga ke pelosok daerah yang tempatnya jauh dari keramaian dan masih kental dengan budaya masyarakat pedesaan.

Jelajah Tuban

Bukit Kapur Purboyo, Lokasi Nongkrong Tipis-Tipis Ala Kaum Muda

Bumi Wali atau sebutan lain Kabupaten Tuban menyimpan pesona alam yang menakjubkan. Selain terbentang dataran rendah yang berada di bantaran Bengawan Solo, sebagian besar terdapat hamparan bukit kapur atau karst yang berpotensi dijadikan lokasi sekadar menghabiskan penat.