Skip to main content

Category : Tag: V


Wabup Klaim Karnival Batik Miliki Multi Efek

Sedikitnya 147 peserta dari Tuban maupun luar Tuban ikut meramaikan pentas karnival batik di ulang tahun Kabupaten Tuban yang ke 724, Minggu (26/11/2017) di Alun-Alun Kabupaten Tuban. Untuk peserta yang dari luar Tuban di antaranya dari Surabaya, Lamongan, dan juga ada yang dari Solo.

Main HP, Tabrak Motor dan Sepeda Pancal, APV Masuk Parit

Akibat lalai dalam berkendara dengan menggunakan handphone (HP) saat mengemudi, kecelakaan Lalu Lintas (Laka Lantas) di Jalan Tembus jurusan Jenu-Merakurak KM 5/6 turut Desa Sekardadi, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.

Oven Roti Meledak, Dua Karyawan Terluka

Oven roti di toko New York Bakery, Jalan Basuki Rahmat Kota Tuban, dikabarkan meledak. Dua orang karyawan terluka karena berada di dekat oven ketika insiden terjadi, Sabtu (18/11/2017).

Nanti Malam, Ada Dangdut Pada Final Voli Piala Bupati

Menjelang malam final pertandingan turnamen bola voli Piala Bupati Tuban 2017, yang akan digelar nanti malam, pukul 20.00 di lapangan Bahagia Desa Sumberejo, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban, pihak penyelenggara acara telah mempersiapkan hiburan dangdut untuk menghibur masyarakat yang datang, Minggu (12/11/2017).

EMCL Tanam Ribuan Bakau dan Bersih Pantai Tuban

Operator Minyak dan Gas Bumi (Migas) Blok Cepu, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) membuat kerja bakti bersih pantai Tuban bersama Pemkab Tuban, Mangroove Center, Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI), Muspika Palang, Muspika Jenu, dan juga kepala desa yang ada di Kecamatan Jenu dan Kecamatan Palang.

Kualahan, Panitia Tambah Personil Pengamanan Jalan

Menjelang hari-hari menuju pertandingan babak final Rengel bola voli Piala Bupati Tuban 2017, yang diselenggarakan di lapangan Bahagia Desa Sumberejo, Kecamatan Rengel kian ramai dipadati penonton.