Skip to main content

Category : Tag: Ud


8 Masjid di Tuban Siap Jadi Tempat Istirahat Pemudik

Mudik tahun ini dipastikan lebih nyaman dibanding tahun sebelumnya. Banyak masjid di sepanjang jalur mudik kini menyediakan fasilitas istirahat yang layak bagi pemudik, Minggu (30/3/2025).

Ini Jadwal Lengkap Wisata Pulang Kampung Mantuk di Pantai Boom Tuban

Tahun 2025 akan menjadi momen istimewa bagi masyarakat Tuban! Pemerintah Kabupaten Tuban melalui Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga serta Pariwisata (Disbudporapar) menghadirkan Wisata Pulang Kampung Mantuk Tuban 2025, sebuah festival budaya spektakuler yang akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada 2-4 April 2025 di Wisata Pantai Boom.

GP Ansor Tuban Resmi Luncurkan Posko Mudik 2025, Siap Layani Pemudik

Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Tuban meluncurkan Posko Mudik 2025 dalam acara yang digelar di Masjid Jami' Nurul Ula, Panyuran, Palang, Tuban. Acara ini dihadiri oleh Ketua PC GP Ansor Tuban, Kaiyi Haji Abdul Muiz, serta ratusan barisan serba guna (Banser) dan pengurus harian PC Ansor.

Skuad Garuda Fokus Perbaiki Set-Piece

Timnas Indonesia menggelar latihan di Stadion Madya, Jakarta, Sabtu (22/3) setelah tiba dari Australia kemarin. Skuad Garuda ditargetkan meraih hasil terbaik melawan Bahrain pada Selasa (25/3) mendatang.