Tradisi Manganan di Desa Minohorejo Widang Tuban: Tak Boleh Suguhkan Daging
Tergabung dalam Kecamatan Widang, Desa Minohorejo berjarak tempuh 30 menit dari pusat kota Tuban, Minggu (12/11/2023).
Tergabung dalam Kecamatan Widang, Desa Minohorejo berjarak tempuh 30 menit dari pusat kota Tuban, Minggu (12/11/2023).
Tradisi Manganan atau sedekah bumi merupakan kegiatan turun temurun yang masih tetap dilestarikan oleh masyarakat di Kabupaten Tuban hingga saat ini. Biasanya, kegiatan manganan ini diadakan setiap satu tahun sekali dengan diisi serangkaian acara yang menarik di dalamnya.
Sebanyak 1.700 masyarakat di Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban antusias mengikuti tradisi manganan atau yang biasa disebut sedekah bumi, Kamis (7/7).