Skip to main content

Category : Tag: Tni


Kopda Supriyono, Penerjun Payung Marinir

Awalnya Takut, Sekarang Sudah 150 Lebih

Ada yang menarik saat aksi penutup dalam rangka HUT Marinir ke 70 di Kabupaten Tuban. Sebab, aksi terjun payung membuat warga berbondong-bondong ke Alun-alun Kota Tuban. Lebih menarik lagi, dari tujuh anggota pasukan penerjun payung, salah satu diantaranya putra Bumi Wali, sebutan Kabupaten Tuban.

HUT Marinir

Pemulung Panen Setelah Pawai Marinir

Banyaknya warga yang datang di Kota Tuban, Sabtu (21/11/2015) untuk menyaksikan perayaan HUT Korps Marinir benar-benar membuat sampah tercecer disana-sini. Selain menggangu keindahan kota, sampah tersebut juga menjadi berkah bagi para pemulung.

HUT Marinir

Selesai Dipakai, Tank Diserbu Warga

Masyarakat begitu menikmati suguhan kirab dari Korps Marinir di Bumi Wali, sebutan akrab Kabupaten Tuban. Terbukti dari antusias warga yang berjubel saat kirab berlangsung atau setelahnya.

Jalan Protokol Tuban Dipenuhi Warga

Turut Jalan RA Kartini, khususnya depan Kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban, penuh dengan warga yang ingin menyaksikan hiburan dari korps Marinir siang ini, Sabtu ( 21/11/2015).

Kirab Kota Marinir Diberangkatkan

Kirab kota yang diadakan Korps Marinir dan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban akhirnya diberangkatkan untuk menghibur warga.