Skip to main content

Category : Tag: Tahlil


Bacaan Tahlil Singkat Malam Jumat untuk Ahli Kubur

Tahlil pada malam Jum'at merupakan amalan yang umum dilakukan di kalangan umat Islam. Setiap muslim menghormati malam Jumat dan menganggapnya sebagai kesempatan untuk mencari berkah dari Allah.

Bacaan Doa Arwah Tiap Tahlil Malam Jumat

blokTuban.com - Doa arwah berikut pada tahlil ini dibaca setelah bertawasul dan membaca urutan bacaan tahlil untuk menutup ritual kirim doa setiap malam Jumat.

Komunitas Tuban

Agendakan Tahlil Bareng untuk Cegah Kenakalan Remaja

Remaja Montong Utara atau yang akrab disebut Remontara, adalah sebuah komunitas atau paguyuban yang mempunyai visi misi menyatukan pemuda dan pemudi di wilayah Montong. Remontara menjalin silaturahim dan bersama ingin memajukan desa dan lingkungan melalui kegiatan-kegiatan positif.

Gelar Haul, Kenang Perjuangan Masyayikh Berjihad.

Sejumlah jemaah tahlil berbaju putih tampak tengah teduh bersama-sama membacakan tahlil teruntuk KH. Abdul Karim dan para masyayikh, yang digelar oleh Pondok Pesantren Roudlotul Ma'rufiyah, Desa Sidorejo, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban.

Menengok Makam Mbah Shodiqo di Atas Bukit Ngrengit

Satu bukti bahwa pegunungan Ngrengit Desa Ngrejeng, Kecamatan Grabagan, Kabupaten Tuban memuat nilai sejarah adalah keberadaan makam Mbah Shodiqo, penyiar agama Islam di desa tersebut.