Skip to main content

Category : Tag: Spbu


#BeritaFoto

Di Tol Surabaya-Ngawi, Ada SPBU Baru Pertamina

Pertamina mulai melakukan uji operasi di SPBU 51.611.41, yang berada di Ruas Tol Trans Jawa KM 725A (Mojokerto-Surabaya), tepatnya di sisi arah menuju Surabaya. Uji operasi dilaksanakan mulai Jum'at (3/5/2019).

SPBU Baru Pertamina di Tol Surabaya-Ngawi Diujicoba

Pertamina mulai melakukan uji operasi di SPBU 51.611.41, yang berada di Ruas Tol Trans Jawa KM 725A (Mojokerto-Surabaya), tepatnya di sisi arah menuju Surabaya. Uji operasi dilaksanakan mulai Jum'at (3/5/2019) kemarin.

Pertamina Optimalkan Penyaluran BBM dan Elpiji Sambut Nyepi

Menyambut Hari Raya Nyepi yang jatuh pada Kamis 7 Maret 2019 Pertamina memastikan akan mengoptimalisasikan penyaluran BBM dan Elpiji di Wilayah Bali. Kondisi penyaluran BBM di Wilayah Bali pada selasa (5/3) terpantau lancar dengan realisasi seluruh produk BBM dan BBK mencapai angka 2785 KL, dimana angka ini mengalami peningkatan sebesar 7% dari rata-rata konsumsi harian normal yang berada pada kisaran 2600 KL.

Motor di SPBU Jatirogo Terbakar Ini Sebabnya!

Satu unit motor terbakar di SPBU 54.623.09, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Tuban Kamis (20/12/2018) sore. Insiden yang menghebohkan warga dan pengguna jalan ini terjadi sekitar pukul 16.00 WIB.

Motor Terbakar di SPBU Jatirogo, Ternyata ini Sebabnya

Sebuah motor terbakar di SPBU 54.623.09, Desa Sugihan, Kecamatan Jatirogo, Tuban Kamis (20/12/2018) sore. Insiden yang menghebohkan warga dan pengguna jalan ini terjadi sekitar pukul 16.00 WIB.

24 Jam SPBU Pertamina Bergerak Untuk Tamu Negara

Pertemuan tahunan International Monetary Fund (IMF) dan World Bank 2018 akan dilaksankan di Bali Nusa Dua Convention Center. Demi mendukung kelancaran pertemuan Tamu Negara itu, PT Pertamina (Persero)menjamin ketersediaan suplai bahan bakar minyak di Stasiun Pengisian BBM Umum (SPBU) menuju lokasi acara.

BBM Naik, SPBU Sendangrejo Klaim Tak Ada Masalah

 Naiknya harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertamax, baik Pertamax 92 maupun Pertamax Turbo sejak diterapkan aturan baru per 1 Juli 2018 tak menjadi masalah bagi Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU). Seperti salah satu SPBU di Kecamatan Parengan ini misalnya.

Pedagang BBM di Tuban Selatan Mulai Pakai Tong Kemasan

 Pedagang Bahan Bakar Minyak (BBM) eceran yang ada di wilayah Tuban Selatan satu bulan terakhir ini banyak yang beralih menggunakan tangki drum, jenis tong kecil untuk digunakan untuk menganggkut dagangan BBM, dari Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) ke kiosnya.

Semua SPBU Akan Diwajibkan Jual Premium

Pemerintah berencana mewajibkan PT Pertamina (Persero) menjual Premium di semua Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU). Kebijakan tersebut akan tertuang dalam revisi Peraturan Presiden Nomor 191 tahun 2014 tentang Penyediaan Pendistribusian dan Harga Jual Eceran Bahan Bakar Minyak (BBM).

Selama Puasa Stok BBM Aman

Masyarakat di Kabupaten Tuban wilayah selatan diminta tidak perlu khawatir dengan pasokan bahan bakar minyak (BBM) selama puasa. Sebab, sampai saat ini stok BBM di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) Kecamatan Singgahan masih mencukupi.