Skip to main content

Category : Tag: Shio


Malam Imlek 2568

Warga Tionghoa Panjatkan Doa Untuk Bangsa

Sembahyang malam Imlek 2568 bagi umat Tionghoa di Tuban, dilaksanakan di dua tempat peribadatan. Yaitu di Klenteng Mak Cocu Lintiong atau yang dikenal dengan Klenteng Perempuan dan Klenteng Kwan Sing Bio atau Kong Cu Kwan Kong yang dikenal dengan Klenteng Laki-laki, Jumat (27/1/2016) malam.

Shio Monyet, Waspadai Empat Shio Ini di Tahun Kera Api

Apakah Bloker bershio kera? Shio kera yakni Lahir di tahun 1920, 1932, 1944, 1956, 1968, 1980, 1992, 2004, 2016. Namun di tahun kera api ini, ada beberapa shio yang harus diwaspadai oleh shio kera.

Warna Tahun 2016

Inilah Shio yang Mudah Ditipu dan Beruntung

Tahun 2016 adalah tahun shio Kera Api atau dalam bahasa Jawa disebut sebagai Anoman Kobong. Hendaknya perlu waspada dan hati-hati dalam memasuki tahun 2016. Sebab pada tahun ini, diprediksi bahwa tersebut sangat keras sekali dan berpengaruh pada kehidupan kehidupan sosial masyarakat.

Shio, Harus Hati-hati untuk Tahun 2016

Tahun baru akan tiba, berbagai macam prediksi pun sudah dimunculkan, untuk tahun ini 2016 shionya adalah shio kera api atau dalam bahasa jawa adalah anoman kobong.

2016, Shio Kera Api, Waspada Hal Tak Terduga

Tahun 2015 sebentar lagi akan berakhir dan akan disambut oleh Tahun Baru 2016. Sehubungan dengan pergantian tahun ini, Ciam Sie (peramal) Klenteng Kwan Sing Bio, Suhu Salim mencoba membaca arah masa 2016 berdasarkan Shio.