Skip to main content

Category : Tag: Sehat


Ahli Gizi Sebut 4 Bumbu Masakan Ini Mampu Perpanjang Usia

Rempah-rempah biasanya ditambahkan ke dalam masakan untuk memberikan rasa alias sebagai bumbu. Namun, beberapa bumbu dapur ternyata telah dipakai sebagai obat sejak zaman kuno karena kandungan antioksidan di dalamnya.

Penyebab Berat Badan Tetap Naik Meski Rajin Olahraga

Menurunkan berat badan adalah hal yang sulit dilakukan bagi sebagian orang. Walau sudah melakukan perubahan pola makan dan olahraga ketat namun berat ideal seringkali tak kunjung tercapai.

5 Trik Meningkatkan Kesehatan Mental di Tahun Baru

Tahun baru 2019 telah dimulai. Berbagai resolusi tahun baru diucapkan. Tapi, selain bertekad berhenti merokok, mengurangi gula, dan target lainnya, penting pula untuk memikirkan kesehatan mental kita.

7 Cara Berhenti Mengeluh Agar Lebih Bahagia

Secara sadar maupun tidak, banyak dari kita yang sering mengeluh. Mulai dari hal terkecil seperti kemacetan, rekan-rekan kerja yang tidak maksimal dalam bekerja, kesalahan yang dilakukan anggota keluarga, dan lainnya.

Resolusi Tahun Baru Sering Gagal, Apa yang Harus Dilakukan?

Tahun baru identik dengan resolusi atau target-target hidup yang juga baru. Kita kerap menuliskan sederet harapannya di kertas atau media lainnya, berharap di akhir tahun nanti, banyak tanda centang yang bisa disematkan tanda keberhasilan pada deret mimpi yang pernah dibuat.

Keamanan Pangan dan Ketahanan Pangan: Di Dunia Manakah Kita?

Tidak banyak awam yang paham memang, bedanya ‘keamanan’ dan ‘ketahanan’ pangan. Dalam terminologi internasional, keamanan pangan disebut food safety – yang meliputi jaminan bebas kontaminasi maupun polutan dalam pangan yang merugikan manusia.

Awas Kosmetik Ilegal! Ini Tips Aman dari Dinkes

Penjualan online produk kosmetik dan perawatan kulit (Skin Care) kian menjamur. Produk skin care sangat digandrungi oleh masyarakat, khususnya para remaja wanita.