Skip to main content

Category : Tag: Pp


Blokir 218 Domain Situs Web, Bappebti Bagikan Tips Cerdas Berinvestasi

Sedikitnya 218 domain situs web entitas di bidang Perdagangan Berjangka Komoditi (PBK) telah diblokir Kementerian Perdagangan melalui Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) selama Januari–Maret 2022. Pemblokiran dilakukan bekerja sama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika.

Safari Ramadan di Tuban, Direktur KPI Ajak Perwiranya Jadikan TPPI Perusahaan Berkelas Dunia

PT. Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) Tuban tahun ini ditunjuk oleh PT. Kilang Pertamina Internasional (KPI) sebagai lokasi kegiatan Safari Ramadan 1443 H, Kamis (14/4/2022). Kegiatan yang bertajuk "Energi Untuk Istiqomah" itu, bermakna energi untuk berpendirian teguh, berjuang sesulit apapun untuk menjalani hidup yang bermanfaat bagi orang lain.

TPPI Mendapat Anugerah Penghargaan Proper Biru

PT Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) berhasil mendapatkan anugerah penghargaan Progam Penilaian Peringkat Kinerja Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup (PROPER) Biru dari Kementrian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) periode 2020-2021.

Dua Warung di Tuban Terjaring Razia Miras Jelang Ramadan

Menjelang datangnya bulan suci Ramadan 1443 Hijiryah, petugas gabungan di Kabupaten Tuban terdiri dari Satpol PP dan Damkar, Dinas Perhubungan, Kodim 0811, dan POlres menggelar razia ke sejumlah warung.

Aksi Kejar-kejaran Warnai Penertiban Tiga Pengamen di Tuban

Tiga pengamen di Kabupaten Tuban berhasil ditertibkan oleh petugas Satpol PP dan Pemadam Kebakaran Tuban, Selasa (22/3/2022) sekitar pukul 14.30 Wib. Ketiganya diamankan karena melanggar Perda Nomor 16 tahun 2014 tentang ketertiban umum.

Perkumpulan Dharma Wanita Kantor UPP Brondong Berbagi Sarapan di Tuban

Menurut beberapa survey dan penelitian rendahnya minat sarapan orang indonesia, padahal banyak manfaat sarapan sebelum beraktifitas. Untuk meningkatkan minat sarapan warga di Kabupaten Tuban, Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Brondong rutin mengadakan berbagi sarapan gratis.