Pria Topi Merah Diduga Mencuri Hp di Dua Minimaket Tuban, Aksinya Terekam CCTV
Seorang pria paruh baya mengenakan topi merah meresahkan netizen Kabupaten Tuban. Sebab, aksinya diduga mencuri di dua minimarket Tuban terekam CCTV, Minggu (20/11).
Seorang pria paruh baya mengenakan topi merah meresahkan netizen Kabupaten Tuban. Sebab, aksinya diduga mencuri di dua minimarket Tuban terekam CCTV, Minggu (20/11).
Kasus Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanmor) di Kabupaten Tuban berhasil diungkap oleh Polsek Jenu, Tuban. Petugas menangkap tiga pelaku lewat transaksi di grup jual beli motor online media sosial (Medsos) di Tuban.
Joko Setyo (35), pencuri di Pasar Samudra Desa Beji, Kecamatan Jenu harus berurusan dengan pihak berwajib lagi karena merugikan pemilik toko bernama Kokok Musthofa (38). Korban mengalami kerugian kurang lebih Rp 1.628.000.
Sekelompok pedagang toko kelontong di Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban bersama puluhan warga menggelar ritual doa dan potong tumpeng di perempatan jalan desa setempat, Selasa (18/5/2022). Mereka menolak pendirian toko modern baik itu Indomart atau Alfamart, karena dianggap mengganggu ekonomi warga.
Pengurus masjid di Kabupaten Tuban perlu meningkatkan kewaspadaannya, untuk segera mengosongkan isi kotak amalnya karena aksi pencurian kotak amal kembali terjadi di Masjid Albayinah Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Rabu (6/4/2022) pagi.
Sosok mayat berjenis kelamin laki-laki berusia 70 tahun, ditemukan di lahan Kilang Tuban Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jumat (18/3/2022).
Polsek Jenu mengadakan giat yang bertajuk 'Mesjid Resik Ibadah Khusuk' atau yang disebut dengan MERIK. Giat ini dilaksanakan di Masjid Al-Ikhlas Desa Purworejo, pada Jumat (19/2/2016) pukul 07.00 WIB, dipimpin langsung oleh Kapolsek dengan melibatkan 16 anggota, Kades beserta perangkat Desa Purworejo, tokoh masyarakat dan juga takmir masjid setempat.