Skip to main content

Category : Tag: Pi


614 Linmas Siap Amankan Pilkada

Sebanyak 614 personel anggota Perlindungan Masyarakat (Linmas) siap mengamankan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Tuban 9 Desember 2015 mendatang.

Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Bulu (1)

Nelayan Ogah Lelang di TPI Bulu

Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Bulu yang menjadi sarana Tempat Pelelangan Ikan (TPI) nelayan, tepatnya di Desa Bulu Meduro, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, kini terlihat sepi dari aktivitas pelelangan.

Kilang Pertamina di TPPI

RON 88 yang Diproduksi Kilang TPPI

Sejak beberapa bulan belakangan ini, kilang minyak milik PT Pertamina di PT Trans Pacific Petrochemical Indotama (PT TPPI), Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, telah beroperasi antara 70% dari kapasitas maksimal. Produksi yang dibuat adalah jenis Research Octane Number (RON) 88 atau bensin tanpa timbal premium.

Hati-Hati di Jalan Raya Parengan

Pembangunan jalur pipa di pinggir Jalan Raya Bojonegoro-Jatirogo, tepatnya di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, harus diwaspadai oleh pengguna jalan. Sebab, jika tidak hati-hati bisa celaka. Sebab, selain tanah bekas galian, keberadaan pipa, alat berat dan pekerja masih tampak hilir mudik.

Suksesi Pilkada Tugas Semua Elemen Masyarakat

Hadir sebagai pemateri dalam sosialisasi suksesi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 9 Desember mendatang Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban, Miyadi. Pada acara yang digelar Pemerintah Kabupaten Tuban ini, Miyadi berpesan kepada seluruh elemen masyarakat untuk menyukseskan hajatan pesta demokrasi serentak itu.

Pilkada Tuban 9 Desember

Pemkab Kembali Adakan Sosialisasi Pilkada

Pemerintah Kabupaten Tuban kembali mengadakan sosialisasi suksesi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak. Acara digelar di gedung Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Kabupaten Tuban.

Kilang Pertamina di TPPI

Minyak Mentah TPPI Bukan dari Blok Cepu

Kilang minyak milik PT Pertamina di PT Trans Pacific Petrochemical Indotama (PT TPPI), Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, telah beroperasi antara 70% dari kapasitas maksimal. Tetapi, bahan baku minyak mentah ternyata disuplai dari jauh, bukan asal produksi sekitar.