Skip to main content

Category : Tag: Perempuan


Agar Efektif, Wanita Harus Lakukan Kegel "Ribuan" Kali

Senam kegel atau penguatan otot dasar panggul seringkali dilakukan seorang wanita, biasanya setelah melahirkan atau ketika usia lanjut. Otot dasar panggul yang kencang bukan hanya dibutuhkan untuk hubungan seksual, tapi juga kesehatan secara umum. Tak hanya dianjurkan bagi ibu yang baru melahirkan atau wanita usia lanjut, kegel juga dianjurkan bagi wanita yang menderita kesulitan menahan buang air kecil.

Kenapa Korban Pemerkosaan Tak Bisa Berkutik Melawan?

“Kalau memang tidak mau, kenapa tidak melawan saja?” kata-kata tajam ini sering sekali dilayangkan oleh masyarakat umum kepada seorang korban serta penyintas kasus pemerkosaan.

ESGE Tuban Melaju ke Final Lewat Drama Penalti

Tim sepakbola wanita, ESGE Tuban berhasil melaju ke partai final Piala Pertiwi Jawa Timur (Jatim) 2018. Tiket fase puncak turnamen diraih setelah menaklukkan Tim Putri Gayatri, Tulungagung lewat drama adu penalti.

Catatan Hari Perempuan Internasional, 8 Maret 2018

Membuka Tabir Ibu Kehidupan

Tanpa wanita takkan ada bangsa manusia. Tanpa bangsa manusia takkan ada yang memuji kebesaranMu. Semua puji-pujian untukMu dimungkinkan hanya oleh titik darah, keringat dan erangan kesakitan wanita yang sobek bagian badannya karena melahirkan kehidupan (Pramoedya Ananta Toer, Jejak Langkah). Kutipan Pramoedya tersebut meneguhkan kemuliaan perempuan dalam aspek fundamental kemanusiaan dan peradaban, yaitu ibu dari kehidupan.

Ancam Mantan Pacar, Gadis Asal Bancar Divonis 4 Bulan

Seorang perempuan berinisial SRT harus mendekam di balik jeruji besi lantaran tidak terima dengan status Facebook yang dibuat oleh mantan pacar, Juli 2017 lalu. Dia melabrak mantan pacar berinisial TJ dengan membawa senjata tajam, karena tersinggung.

Kenali 7 Penyebab Sulit Hamil

Memiliki keturunan tentu menjadi keinginan banyak keluarga. Sayangnya, kehamilan yang dinanti, kerap menjadi hal yang sulit bagi sebagian perempuan.

Dugaan Bakar Diri Ibu di Merkawang

Polres Hentikan Sementara Penyelidikan Perempuan Terbakar

Satreskrim Polres Tuban menghentikan sementara proses penyelidikan terhadap ASF, ibu rumah tangga asal Desa Merkawang, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban, yang terbakar karena dugaan percobaan bunuh diri, Kamis (28/12/2017).

Gerakan Perempuan Tuban Desak RUU Kekerasan Seksual Disahkan

Gerakan perempuan Tuban yang terdiri dari Koalisi Perempuan Ronggolawe (KPR), Rumah Kokoh Perempuan, PAUD, Kopri PMII dan GMNI Tuban, mengkampanyekan 16 hari anti kekerasan terhadap perempuan (HAKTP), bertempat di perempatan gedung DPRD, Jumat (8/12/2017) pagi.