Skip to main content

Category : Tag: Perempuan


100 Perempuan Pelaku Usaha Kuliner dan Kreatif Tuban Berdaya Selama Pandemi Covid-19

Sejummlah 100 perempuan di Kabupaten Tuban yang merupakan pelaku usaha mikro bidang kulilner dan kreatif berdaya selama Pandemi Covid-19. Mereka kemudian diberikan penghargaan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Tuban, Budi Wiyana dalam Program Ibu Inspirasi yang diadakan Kopernik dan ExxonMobile Cepu Ltd. (EMCL) di Pendopo Krido Manunggal Tuban pada 6 Desember 2021.

KP Ronggolawe Beri Penyuluhan Hukum ke Warga Remen

Koalisi Perempuan (K.P.) Ronggolawe Tuban menyelenggarakan penyuluhan hukum bekerjasama dengan Kemenkumham RI didukung oleh Pemerintah Desa Remen. Dalam Penyuluhan tersebut mengundang unsur RT, RW, nuslimat, pembantu pegawai pencatatan nikah (P3N/modin), fatayat, ansor, kopwan, karang taruna, BPD, PKH dan masyarakat setempat berjumlah 30 orang dan bertempat di Aula Balai Desa Remen, Kecamatan Jenu, Tuban.

IKAMI ATTANWIR

Bekali Siswa Pengetahuan Haid, Nifas dan Istihadhah

Siswi MTsAI Attanwir mendapatkan pengetahuan tentang haid, nifas dan istihadhah, Minggu (25/4/2021). Acara berlangsung di Aula Pondok Pesantren Attanwir, Desa Talun, Kecamatan Sumberrejo, Bojonegoro.

Dharma Wanita Gencar Sosialisasikan Pencegahan Covid-19 ke Keluarga

Sekretaris Daerah Kabupaten Tuban, Budi Wiyana mengungkapkan, pada masa pandemi Covid-19 perlu partisipasi dari semua elemen masyarakat untuk mencegah penyebarannya. Tidak terkecuali ibu-ibu yang tergabung dalam organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Tuban, Rabu (23/12/2020).

Program Prima EMCL Sasar Perempuan Kecamatan Soko

Program Perempuan Indonesia Merajut (Prima) yang digagas SKK Migas-Exxon Mobil Cepu Limited (EMCL) bersama Yayasan Sri Sasanti Indonesia, hari ini resmi dibuka untuk perempuan di area Kecamatan Soko. Seremonial pembukaan dilaksanakan di Balai Desa Simo, Kecamatan Soko, dengan sejumlah peserta dari Desa Simo dan Kendalrejo, Jumat (4/12/2020).