Skip to main content

Category : Tag: Pendidika


Studi: Kesepian dan Kelaparan Hasilkan Respons Serupa di Otak

Otak orang kesepian merespons gambar sosial seperti otak lapar menanggapi gambar makanan. Hal ini dinyatakan dalam studi yang terbit pada Nature Neuroscience yang menunjukkan bahwa interaksi sosial mungkin sama mendasarnya dengan makanan dalam kehidupan sehari-hari.

Catat! 4 Hal Perlu Diketahui Orangtua Untuk Menghibur Anak

Saat anak sedih, kesepian atau putus asa, banyak orangtua akan mencari cara yang tepat untuk meembuatnya senang. Terkadang, gerakan seperti menghangatkan adalah cara terbaik untuk membuatnya merasa dicintai dan dilindungi.

Rendahnya Minat Baca Pelajar di Era Milenial

Di Indonesia tingkat pendidikannya mulai mengikuti perkembangan zaman. Dari cara pengaplikasian pembelajaran hingga pemanfaatan teknologi di sekitar. Pendidik dapat merealisasikan cara mendidik anak didiknya dengan berbagai aspek. Namun, rendahnya minat baca di kalangan pelajar dan mahasiswa merupakan salah satu dari sekian banyak problematika pendidikan di Indonesia. Hal ini yang menyebabkan kualitas pendidikan di Indonesia masih di bawah negara-negara lain dan bisa dikatakan tertinggal.