Skip to main content

Category : Tag: Pemilihan


Pemilihan Duta Wisata Tuban, Cung Nduk 2016

Disperpar Imbau Generasi Muda Persiapkan Diri

Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar), melalui Kepala Seksi (Kasi) Sumber Daya Manusia (SDM) dan Peran Serta Masyarakat (PSM), Obro Nurnaningtyas mengimbau kepada seluruh generasi muda Tuban, untuk mempersiapkan diri mengikuti pemilihan duta wisata Cung Nduk 2016.

Pemilihan Duta Wisata Tuban, Cung Nduk 2016

Ingin Ikut Cung Nduk, Ini Kriteria yang Harus Dipenuhi

Ajang pemilihan duta wisata Kabupaten Tuban, Cung Nduk 2016 akan segera digelar. Bagi Putra Putri Tuban yang mempunyai talenta dan berkeinginan mengikuti pagelaran akbar tersebut haruslah memenuhi beberapa kriteria yang ditentukan penyelenggara.

Pemilihan Duta Wisata Tuban, Cung Nduk 2016

Pemilihan Cung Nduk 2016 Digelar Oktober Mendatang

Pemilihan duta wisata Kabupaten Tuban, Cung Nduk akan digelar pada Oktober 2016 mendatang. Pemilihan duta wisata menjadi ajang tahunan yang dilakukan setiap satu tahun sekali. Pemerintah Kabupaten Tuban, melalui panitia pamilihan Cung Nduk berupaya mengangkat pariwisata Tuban yang melibatkan generasi muda.

Ansor Tuban Tolak Sistem Ahwa

Gerakan Pemuda (GP) Ansor Cabang Tuban menolak adanya rencana pemilihan Ketua Umum (Ketum) periode 2015-2020, menggunakan sistem keterwakilan atau yang umum disebut Ahlul Hal Wal Aqdi (Ahwa) pada Kongres ke-15 di Yogyakarta, 25 November 2015 mendatang.