Skip to main content

Category : Tag: Pembuat Kaki Palsu


Penjual Kaki Palsu (bagian 3)

Sering Gratiskan Kaki Palsu Seharga Jutaan Rupiah

Mohammad Taufiq Ibrahim (26), pemuda asal Kelurahan Latsari, Kecamatan/Kabupaten Tuban, tidak hanya berfikir bisnis ketika menjalankan usahanya sebagai pembuat kaki dan tangan palsu. Pemuda lulusan Politeknik Kesehatan Negeri Surakarta tersebut, sering menggratiskan kaki atau tangan palsu bagi warga yang tidak mampu. Meskipun nilainya jutaan rupiah.

Tak Mau Jadi PNS, Pilih Usaha Kaki Palsu (Bagian 2)

Pekerjaan Langka, Omset Puluhan Juta Rupiah

Mohammad Taufiq Ibrahim (26), bisa jadi satu dari segelintir orang yang menjadi pengrajin kaki palsu. Selain ketelatenan, pekerjaan diapun membutuhkan disiplin ilmu yang tidak semua orang bisa mempelajarinya dengan mudah.