Skip to main content

Category : Tag: Pandemi


Sepi Akibat Covid, Omset Penjual Oleh-oleh Turun

Pemilik toko oleh-oleh khas Kabupaten Tuban mengeluhkan sepinya pembeli, akibat terkena dampak dari pandemi Covid-19 yang hingga saat ini belum tahu kapan akan berakhir.

Bertahan di Masa Pandemi, UMKM Andalkan Transaksi Online

Pandemi Covid-19 pada saat ini berdampak pada hampir seluruh sektor usaha, termasuk bisnis dari pelaku UMKM. Kondisi ini mengharuskan UMKM untuk melakukan inovasi agar bisa bertahan bahkan berkembang, Jumat (5/2/2021).

Pandemi Tak Pengaruhi Penjualan Pasir Bengawan

Sektor ekonomi masyarakat di Kabupaten Tuban semenjak pandemi Covid-19 setahun belakangan banyak mengalami penurunan. Kendati mayoritas sektor usaha dan perdagangan banyak kena dampak pandemi, namun ada beberapa aspek pekerjaan yang sama sekali tak terdampak adanya pandemi. Salah satunya komoditas pasir bengawan.