Skip to main content

Category : Tag: Pan


Porprov 2019

Lapangan Bocor, Pertandingan Futsal Porprov Dihentikan

Pertandingan Futsal antara Kota Malang dan Kabupaten Blitar di ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) ke VI Jawa Timur (Jatim). Berlokasi di lapangan Indoor Gajah Futsal Tuban, Jalan Delima, Kelurahan Perbon, Kecamatan Tuban. dihentikan karena lapangan bocor.

Bermunculan Wisata Baru, Pesona Pantai Boom Tak Luntur

Meskipun beberapa tahun terakhir ini, banyak bermunculan berbagai tempat wisata baru, namun pesona Pantai Boom tak pernah luntur. Mengantisipasi melonjakanya pengujung, Pantai Boom meperketat keamanan, Selasa (11/6/2019)

Ini Alasan Pantai Kelapa Dikunjungi 12.000 Orang Saat Liburan

Pantai Kelapa di Kelurahan Panyuran, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur benar-benar menjadi salah satu lokasi wisata yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia dan mancanegara. Ada sejumlah alasan yang membuat belasan ribu wisatawan berbondong-bondong ke lokasi wisata yang dikelilingi 1.000 pohon kelapa saat liburan.

Bupati Intruksikan Gerakan Beli Cabai Petani Saat Panen Raya

Berawal dari keprihatian terhadap kondisi petani cabai diwilayahnya, Bupati Tuban, Fathul Huda mengintruksikan Sekretaris Daerah untuk membuat Gerakan Membeli Cabai dari Petani. Melalui gerakan tersebut, ASN dihimbau untuk membeli cabai hasil pertanian Bumi Wali. Hal ini sebagai wujud kepedulian terhadap sesama warga.