OPD Tuban Diimbau Segera Pangkas Pohon di Dua Titik Agar Tak Bahayakan Pengguna Jalan
Dirasa dapat membahayakan pengguna jalan, kepolisian harap pohon yang berada di pinggir jalan poros Kabupaten Tuban, dihimbau untuk segera dipangkas.
Dirasa dapat membahayakan pengguna jalan, kepolisian harap pohon yang berada di pinggir jalan poros Kabupaten Tuban, dihimbau untuk segera dipangkas.
Pada awal September 2023 transaksi melalui e-katalog lokal di Kabupaten Tuban telah mencapai Rp 26,5 miliar. Nilai fantastis tersebut selaras dengan intruksi Presiden Joko Widodo tentang pembelanjaan 40 persen APBD menggunakan produk UMKM lokal.
ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) mensosialisasikan keamanan dan keselamatan jalur pipa minyak lapangan blok cepu. Sosialisasi ini sendiri, dilaksanakan di tingkat Organisasi Perangkat Daerah (OPD), hingga perusahaan yang ada di Kabupaten Tuban.
Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) KKGO SLTP-SLTA Tuban 2022 masih berlangsung. Bagi yang belum mengetahui lokasi pertandingannya atau venuenya, reporter blokTuban.com telah merangkumnya.
Dalam rangka menyemarakkan Hari Jadi Kabupaten Tuban (HJT), yang ke-729 tahun. Persatuan Dharma wanita Kabupaten Tuban, bakal menggelar senam bersama (25/11/2022) mendatang, bertempat di Alun-alun Tuban.
Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) KKGO SLTP-SLTA Tuban telah resmi dibuka, Senin (21/11). Tercatat 5.212 peserta terdaftar dalam ajang ini. Ribuan pelajar tersebut antusias memperebutkan Piala Bupati Tuban XVII tahun 2022.
Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) KKGO SLTP-SLTA Tuban 2022 secara resmi dimulai Minggu (20/11/2022) dan berakhir 4 Desember 2022 mendatang. Event tahunan yang digelar dalam rangka piala Bupati Tuban ke XVII itu diikuti 10 cabang olahraga.
Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Tuban ikut bereaksi atas rendahnya serapan APBD Tuban 2021. Tercatat sebanyak 780 miliar Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran (SILPA) di tahun 2021.
Setiap dinas atau Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kabupaten Tuban memiliki tugas baru dari Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky. Mulai tahun 2022, satu dinas wajib memiliki satu atau lebih desa binaan, Senin (10/1/2022).
Jelang berakhirnya Tahun Anggaran (TA) 2021, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) mulai memetakan program fisik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban yang berpotensi molor dari waktu yang ditentukan.