Warga Desa Compreng Lestarikan Tradisi Nyekar Usai Salat Ied
Berziarah ke makam sanak saudara yang telah meninggal dunia, merupakan tradisi masyarakat Kabupaten Tuban yang masih terjaga hingga sekarang.
Berziarah ke makam sanak saudara yang telah meninggal dunia, merupakan tradisi masyarakat Kabupaten Tuban yang masih terjaga hingga sekarang.
Tradisi ziarah kubur, atau juga sering disebut <em>Sekar Makam </em>oleh sebagian besar masyarakat ‎Kabupaten Tuban ‎masih banyak dilakukan ketika sebelum dan sesudah bulan Ramadan.
Menjelang Lebaran, sebagian besar umat muslim berziarah ke makam keluarga maupun leluhurnya. Tradisi ini sering disebut dengan istilah 'Nyekar'.