Skip to main content

Category : Tag: Menkes Budi


Skrining Kanker Sudah Ditanggung BPJS

Ketua Umum Perhimpunan Onkologi Indonesia (POI), Cosphiadi Irawan mengatakan di tahun 2020 setidaknya ada sekitar 10 juta penduduk dunia yang meninggal akibat kanker. Dari tahun ke tahun, jumlah ini dilaporkan terus meningkat dan di tahun 2023 diperkirakan ada sekitar 13 juta kematian akibat penyakit berbahaya ini.

Bantuan Biaya Hidup Dokter Internsip 2023 Dievaluasi

Bantuan Biaya Hidup (BBH) dokter Internsip di Indonesia untuk tahun 2023 tengah dievaluasi oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI. Dalam praktiknya, peserta internsip mendapatkan BBH selama melaksanakan Program Internsip Dokter dan Dokter Gigi.

Ini 3 Varian Baru Vaksin di Program Imunisasi Dasar Anak yang Ditambahkan Kemenkes

Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) tahap II, di RSUD Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Rabu (3/8). Kementerian Kesehatan menambah 3 varian baru vaksin dalam program imunisasi dasar anak. 3 varian vaksin baru itu yakni HPV untuk pencegahan kanker serviks bagi para ibu, PCV untuk pneumonia pada balita, dan Rotavirus untuk pencegahan diare pada Balita.