Puluhan Ibu-ibu di Rengel Masak Bareng Chef Sarwan
Puluhan ibu-ibu sekitar Desa/Kecamatan Rengel nampak antusias mengikuti demo masak bareng Chef Sarwan, di Aula Kecamatan Rengel, Minggu (10/2/2019).
Puluhan ibu-ibu sekitar Desa/Kecamatan Rengel nampak antusias mengikuti demo masak bareng Chef Sarwan, di Aula Kecamatan Rengel, Minggu (10/2/2019).
Pecinta kuliner seafood, pasti tahu bagaimana menikmati lembutnya daging rajungan. Apalagi olahan kepiting laut ini memiliki sejumlah kandungan gizi, vitamin, juga protein, sehingga tak heran banyak orang suka makanan ini.
Pengadilan Negeri (PN) Kelas I B Tuban bekerja sama dengan Dinas Kesehatan dan RSUD dr. Koesma Tuban mengadakan kegiatan Bakti Sosial (Baksos), Khitanan Massal dan Pemeriksaan IVA di Kantor Dinas Kesehatan setempat, Kamis (17/1/2019).
Selasa (13/11/2018) pagi, suasana berbeda nampak di Masjid Agung Tuban, lantaran di dalam masjid terdapat belasan pasangan pengantin beserta puluhan keluarga berbagai kecamatan di Kabupaten Tuban. Belasan calon pengantin yang terdiri dari berbagai usia tersebut merupakan warga Kabupaten Tuban yang hendak mengikuti prosesi Nikah Massal gratis, yarg diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban dalam rangka Hari Jadi Tuban Ke-725.
Selasa (13/11/2018) pagi, suasana berbeda nampak di Masjid Agung Tuban, lantaran di dalam masjid terdapat belasan pasangan pengantin beserta puluhan keluarga berbagai kecamatan di Kabupaten Tuban.
Sedikitnya ada sebanyak 12 pasangan pengantin mengikuti Nikah Masal dalam rangka Hari Jadi Tuban (HJT) ke-725 yang diselenggarakan di Masjid Agung, Kabupaten Tuban, Selasa (13/11/2018).
Kemarau yang melanda sebagian besar wilayah di Kabupaten Tuban, juga dirasakan oleh warga Gembong, Desa Rengel, Kecamatan Rengel.
Pemeritah Kabupaten Tuban menyediakan rumah kemasan yang diharapkan para pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Tuban memanfaatkan fasilitas tersebut, agar produknya semakin menarik dan banyak diminati.
Tahun baru Hijriyah, 1 Muharram 1440 H dirayakan dengan kegiatan serta tradisi masing-masing oleh masyarakat di Kabupaten Tuban. Seperti halnya yang diagendakan oleh Paguyuban Pelestari Tosan Aji Tuban Megalamat‎ ini.
Makanan dari olahan daging ayam pasti digemari banyak orang. Selain harga yang relatif murah, daging ayam sangat mudah diolah menjadi masakan apa pun yang menggugah selera. Sayangnya, banyak orang yang masih melakukan kesalahan ketika mengolahnya. Padahal, jika tak ditangani dengan hati-hati, daging ayam yang nikmat ini bisa menjadi ancaman besar bagi kesehatan. Laman Reader Diggest, merangkum sederet kesalahan yang kerap dilakukan ketika mengolah daging ayam.