Skip to main content

Category : Tag: Mangrove


SKK Migas Apresiasi Program Penghijauan dan Sosialisasi Zona Keamanan FSO Gagak Rimang

Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi Wilayah Jawa, Bali dan Nusa Tenggara (SKK Migas Jabanusa) mengapresiasi program penghijauan dan keselamatan nelayan yang dilaksanakan operator lapangan Banyu Urip, Blok Cepu, ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) di pesisir Tuban dan Lamongan, Jawa Timur, Selasa (14/11/2023) kemarin.

Peringati Hari Lingkungan Hidup se-Dunia

Kesyahbandaran dan Otoritas Kelas III Tanjung Pakis Tanam 5000 Pohon Mangrove

Dalam Rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Kelas III Tanjung Pakis bersama PT. Pertamina EP Sukowati Field dan stakeholder lainnya mengadakan penanaman 5000 Pohon Mangrove dan bersih pantai, Minggu (11/6/2023).

EMCL Ajak Nelayan Tuban dan Lamongan Jaga Keselamatan FSO Gagak Rimang dan Tanam Mangrove

Operator Lapangan Minyak Banyu Urip ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) mengajak nelayan untuk menjaga keselamatan dan tanam mangrove melalui serangkaian sosialisasi di Tuban dan Lamongan. Kegiatan ini dilangsungkan pada Kamis (8/12/22) di BUMDesMart Kampung Pesisir Desa Karangagung turut Kecamatan Palang Kabupaten Tuban dan Jumat (9/ 12/ 2022) di area Pantai Joko Mursodo Desa Lohgung Kecamatan Brondong Kabupaten Lamongan.

Sepasang Pengantin Tuban Ikut Tanam 10.000 Pohon Mangrove di Pantai Kelapa

Tak kurang dari 10.000 pohon mangrove telah ditanam SKK Migas Jabanusa dan ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) di sekitar Pantai Kelapa Tuban, Rabu (28/9) siang. Selain melibatkan unsur stakeholder dan masyarakat, penghijauan tersebut juga didukung sepasang pengantin asal Kelurahan Panyuran, Kecamatan Palang, Tuban.

Pesisir Desa Margosuko Ditanami 1.000 Bibit Mangrove

Komando Rayon Militer (Koramil) 0811/12 Bancar melaksanakan penghijauan penanaman 1000 batang bibit mangrove untuk mengatasi abrasi laut. Kegiatan tersebut merupakan implementasi dari program Pembinaan Lingkungan Hidup Tahun 2022 Kodim 0811 Tuban yang diselenggarakan di Desa Margosuko, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, Jum’at (08/04/2022).