Pengunjung Pantai Kelapa Tuban Naik 50 Persen di Libur Akhir Tahun
Pada momentum perayaan libur panjang akhir tahun 2023, sejumlah tempat wisata di Kabupaten Tuban dijejali oleh para pengunjung, salah satunya Destinasi Wisata Pantai Kelapa Tuban.
Pada momentum perayaan libur panjang akhir tahun 2023, sejumlah tempat wisata di Kabupaten Tuban dijejali oleh para pengunjung, salah satunya Destinasi Wisata Pantai Kelapa Tuban.
Libur nasional pada 1 Juni 2023, yang diikuti dengan cuti bersama di moment akhir pekan, berdampak positif bagi sektor pariwisata yang ada di Kabupaten Tuban.
Mendekati libur panjang pada hari lebaran, tentu dimanfaatkan masyarakat untuk mengunjungi objek wisata. Pada bulan puasa tempat wisata cenderung sepi pengunjung, sehingga digunakan perbaikan ataupun melengkapi fasilitas menyambut libur panjang hari lebaran.
Liburan panjang pekan ini telah diantisipasi oleh pengelola wisata Pantai Kelapa Tuban di Kecamatan Palang. Kerjasama dengan polisi dan Dinas Perhubungan (Dishub) telah dilakukan, guna memgantisipasi membludaknya pengunjung.
Libur panjang sekolah, hari natal dan tahun baru 2015, Kepala Polisi Resort (Kapolres) Tuban, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Guruh Arif Darmawan, mengimbau kepada masyarakat untuk berkegiatan positif.