Hut Lalu Lintas Bhayangkara Ke-65, Satlantas Polres Tuban Bagikan Masker
Tepat pukul 09.00 WIB Selasa (22/9/2020), Satlantas Polres Tuban melaksanakan gebyar pembagian masker di perempatan Patung Letda Sutcipto Tuban selama 65 detik.
Tepat pukul 09.00 WIB Selasa (22/9/2020), Satlantas Polres Tuban melaksanakan gebyar pembagian masker di perempatan Patung Letda Sutcipto Tuban selama 65 detik.
Korlantas Polri dan Ditlantas Polda Jatim pada Selasa (8/9/2020) sekitar pukul 10.00 WIB melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) laka maut di jalur Pantura di Dusun Bogang, Desa Beji, Kecamatan Jenu pada Senin (7/9) pukul 10.30 WIB.
Enam penumpang mobil Kijang Nopol K 8824 BE tewas di tempat setelah tabrakan dengan truk Nopol S 8252 HJ di Jalan Raya Jenu Dusun Bogang, Desa Beji, Kecamatan Jenu, Senin (7/9/2020) siang.
Kecelakaan maut di Jalur Tuban-Palang turut Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban pada Senin (31/8/2020) malam, mengakibatkan dua orang pemotor tewas dan dua lainya luka-luka.
Kecelakaan lalulintas (lakalantas) terjadi di Jalan Pantura Tuban-Widang KM 20-21, turut Desa Minohorejo, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban, Rabu (19/8/2020) sekitar pukul 19.00 WIB.
Seorang pengendara motor meninggal dunia usai terlibat Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) di Jalur Pantura Tuban-Bancar KM 36-37 turut Desa/Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, Selasa (18/8/2020).
Kecelakaan lalu lintas (lakalantas) yang melibatkan antara kendaraan dump truk dengan truk tronton terjadi di Jalan Raya Tuban - Palang KM 9-10 turut Desa Palang, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Selasa (4/8/2020).
Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Tuban-Widang Dusun Kuwu, Desa Penidon Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, Sabtu (4/7/2020).
Dinas Perhubungan (Dishub) bersama Satlantas Polres Tuban melakukan sosialisasi penerapan Physical Distancing dan pemakaian masker kepada pengguna jalan di Traffic Light Perempatan Kembang Ijo Tuban, Jumat (5/6/2020).